Postingan

RANGKAYO RAHMAH EL-YUNUSIYAH : SOSOK MUSLIMAH TANGGUH PEJUANG KEMERDEKAAN INDONESIA, PEJUANG KEMERDEKAAN BAGI KAUM PEREMPUAN

Gambar
  Sumber : Dakwatuna.com                Mendengar nama Rangkayo Rahmah El-Yunusiyah mungkin masih sangat minim diketahui banyak orang. Hal ini dikarenakan nama muslimah hebat ini sangat jarang atau bahkan tidak kita pelajari dalam daftar buku sejarah sebagai salah satu pahlawan perempuan di Indonesia yang telah banyak berjuang demi kemerdekaan bangsa Indonesia terutama kemerdekaan bagi kaum perempuan.             Sebagai salah satu perempuan Indonesia yang bisa merasakan nikmatnya pendidikan dengan mudah saat ini. Hati penulis seakan-akan bergetar mengetahui bagaimana perjuangan seorang Rangkayo Rahmah El-Yunusiyah dalam memerdekakan kaum perempuan minangkabau agar tidak terus tenggelam dalam paradigma bahwa perempuan tidak perlu berpendidikan tinggi-tinggi karna tempat akhir yang dituju hanyalah sebatas dapur, sumur, dan kasur. Kaum perempuan selalu dipandang rendah dibanding laki-laki. Perempuan adalah makhluk yang disiapkan untuk melayani seorang suami. Kaum perempuan tertindas, s

COVID-19 : ANTARA SAINS ATAU KONSPIRASI CHEMTRAIL

                  Ketika dunia sudah mulai membaik dengan penurunan kasus Covid-19 varian Delta, World Health Organization (WHO) menyatakan telah terdeteksi virus varian baru yaitu varian B.1.1.529 atau Omicron dengan tingkat penyebaran virus yang sangat cepat dibanding varian sebelumnya. Kasus Covid-19 yang semula mengalami penurunan, mengalami peningkatan yang sangat drastis. Kasus Omicron di Indonesia sampai saat ini telah menyentuh angka 4.966.046 orang sedangkan kasus omicron di Sulawesi Selatan juga memgalami pelonjakan pertanggal 12 Februari 2022 positif aktif berjumlah 2.997 orang.             Ditengah pelonjakan kasus covid yang terjadi akhir-akhir ini masyarakat Indonesia tengah digemparkan dengan sebuah unggahan di sosial media yang menyatakan ” WASPADA!! Akhir-akhir ini pesawat chemtrail sgt aktif di udara. Gejala keracunan chemtrail : Demam, badan linu, batuk, flu, diare, badan gatal-gatal, dll. Jika anda sampai keracunan jangan minum obat paracetamol. Sedia selalu

EKSISTENSI INFLUENCER DAN BUZZER DALAM KOMUNIKASI POLITIK INDONESIA DI ERA DIGITAL

Gambar
  Dinamika perkembangan globalisasi yang ditunjang dengan kecepatan perkembangan teknologi informasi komunikasi telah mendisrupsi segala aspek kehidupan manusia. Menurut Rhenald Kasali (2017), Disrupsi merupakan gelombang perubahan besar yang terjadi tidak hanya dalam dunia bisnis namun segala aspek kehidupan tidak terkecuali dalam bidang politik. Disrupsi memaksa semua aspek kehidupan untuk ditata ulang sehingga dapat beradaptasi dengan perubahan cepat yang terjadi. Perubahan yang terjadi membuat masyarakat Indonesia bergantung pada internet terutama media sosial untuk melakukan berbagai aktivitas. Ditambah dengan adanya pandemi Covid-19 ini yang tentunya membuat peran internet sangat dibutuhkan untuk melakukan berbagai pekerjaan dan aktivitas atau hanya sekedar untuk killing time . Robert Keohane dan Joseph Nye (2000) dalam Aminuddin (2020) menyatakan bahwa pola pertukaran informasi, pemikiran, dan aspek-aspek kebudayaan lainnya berjalan  faster, cheaper, and deeper . Faster, bera